Melejitkan Prestasi dan Potensi Anak di Sekolah



Setiap anak memiliki potensi berbeda. Masing-masing anak memiliki keunggulan sendiri pada suatu bidang yang bisa Anda asah sejak dini. Untuk itu, penting bagi kita sebagai orang tua untuk mengenal potensi anak agar prestasinya lebih baik, sesuai keinginan anak tanpa ada paksaan. 

Ada banyak cara yang bisa ibu gunakan untuk mendukung bahkan ‘melejitkan’ prestasi anak lho! Ibu bisa memulainya dengan memberikan sarapan bergizi di pagi hari. 

Siapa ni ibu-ibu yang jarang nyiapin sarapan buat anaknya? Kenapa Bu? Kesiangan? Atau merasa ‘mentok’ karena ngga ada ide mau bikin sarapan apa? 

Percaya ngga Bu, ternyata jika anak rajin sarapan, maka akan memberikan nilai positif terhadap aktivitas otak, sehingga otak menjadi lebih cerdas, lebih peka, dan mudah berkonsentrasi. 

Nah, kita belajar bareng lagi yuk Buk! Cari tahu hubungan sarapan dengan prestasi anak di @kelasgizi “Melejitkan Potensi dan Prestasi Anak di Sekolah’! Ada tips untuk menghadapi anak saat malas sekolah juga tips menyiapkan sarapan ‘gancil’ padat gizi untuk keluarga! 

Yuk Ikut!

Hari:
Sabtu, 16 Maret 2019

Pukul:
08.30 – 12.00

Alamat:

Di D’Colonel Resto
Jalan Panduraya Kav. 11, Bogor

Pembicara:
  • Dr. Ir. Dwi Hastuti, M.Si – Pemerhati Anak, Direktur Labschool Pendidikan Karakter, IPB ISFA
  • Mirza Rizqi Zulkarnain, S.Tp., M.Sc - Dosen Teknologi Pangan International University Liaison Indonesia

HTM:
  • Early Bird (hingga 10 Maret 2019), Member dan Komunitas Rp 80.000/orang
  • Normal Rp 125.000/orang
Info dan Daftar: 
Dwi – 0856 -9329 3323 

0 Komentar